GPS Bagi Pemancing
Rabu, Agustus 1st 2018.GPS Bagi Pemancing
Perkembangan Zaman telah menciptakan inovasi dan terobosan dalam segara bidang. Tak terkecuali di sektor perikanan. Kemajuan dalam menangkap ikan kalau dahulu dengan menggunakan insting dan kebiasaan kini telah muncul Alat deteksi ikan dengan menggunakan GPS ( Global Position System ).
ERA teknologi tidak hanya dimanfaatkan oleh sebagian profesi saja, alat berteknologi canggih juga sudah dimanfaatkan oleh masyarakat yang berprofesi sebagai nelayan. Salah satunya adalah alat pendeteksi ikan dan penentu arah yakni Global Position System (GPS).
- Fishfinder dengan layar warna dilengkapi dengan Transducer Dual Beam.
- Fishfinder 160C sonar dengan harga terjangkau untuk untuk pemancing pemula.
- Informasi yang ditampilkan dari layar 4.5 inchi, dapat dibaca dibawah terik Matahari. Informasi yang ditampilkan sangat cocok untuk perairan dangkal
- Fishfinder dengan layar warna dilengkapi dengan Transducer Dual Beam.
- Fishfinder 160C sonar dengan harga terjangkau untuk untuk pemancing pemula.
- Informasi yang ditampilkan dari layar 4.5 inchi, dapat dibaca dibawah terik Matahari. Informasi yang ditampilkan sangat cocok untuk perairan dangkal
- Fishfinder 160C fishfinder sangat kuat, tahan air dan dirancang untuk pemakaian di atas kapal.
- Fishfinder 160C menawarkan Ultrascroll® untuk memudahkan pengguna refresh rate yang cepat untuk pembacaan informasi sonar.
- Dengan Power 150 watts, dan fitur lain termasuk auto gain dan range, zoom, alarm yang dapat diatur dan lain2.
Source:merahmatafishing.blogspot.com